Bapak Juan Muhammad Nugroho sedang menyampaikan materi teknis tentang infografis Dalam menghadapi era digital khusunya ekonomi digital yang semakin pesat di era milineal ini, sebagian besar masyarakat indonesia lebih menyukai hal-hal yang berkaitan dengan online seperti belanja online, transaksi online dan lain sebagainya, dengan ditandai berkembang pesatnya aplikasi seperti : gojek, tokopedia, traveloka, bukalapak dll. Maka Dinas Kominfo Kabupaten Pasuruan mengadakan workshop infografis. Yang bertemakan "infografis yang infomatif dan solutif". Kegiatan tersebut diselenggarakan pada hari kamis tanggal 07 November 2019 bertempatan di Hotel Borison Pasuruan, yang dihadiri oleh Dinas Kominfo Kabupaten Pasuruan, perwakilan dari Badan Koordinasi Wilayah Malang dan perwakilan dari good news sebagai nara sumber. Acara dimulai pukul 08.30 Wib dengan diawali dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya dan dilanjutkan pembukaan yang disampai
Pict : sambutan dan sosialisasi Bpk. Alan Marton (perwakilan dari Bea Cukai Kabupaten Pasuruan) Dalam kegiatan selanjutnya adalah sambutan dari perwakilan Bea Cukai Kabupaten Pasuruan. Yang dibawakan oleh Bpk. Alan Martin, beliau sudah 22 tahun bekerja di Bea Cukai mulai tahun 1997 pertama di tempatkan di Jakarta, kemudian tahun 2013 dipindah ke Juanda dan pada tahun 2018 sampai sekarang berada di Pasuruan. Bea Cukai sendiri biasanya berada di daerah yang berlangsung import dan export barang diantaranya di bandara, pelabuhan, kawasan berikat, daerah perbatasan laut, darat dan udara. Tujuan dari Bea Cukai sendiri adalah memahami tentang cukai, barang kena cukai, sanksi dan pelanggaran tentang Bea dan Cukai. Peran Bea Cukai sendiri adalah sebagai industrial, trade fasilitator, community protector (melindungi masyarakat), revenue collector. Beliau menyampaikan bahwa tugas dari Bea Cukai adalah mengawasi kepada barang yang terkena b