Pict: perwakilan dari Biro Perekonomian Provinsi Jawa Timur saat menyampaikan sosialisasi tentang DBHCHT |
Menindak lanjuti kegiatan penyampaian DBHCHT, maka acar selanjutnya adalah penyampainan materi oleh Biro Perekonomian Setda Prov Jatim. Beliau meyampaikan dana dari DBHCHT mulai dari tahun 2008-2019 dan manfaat dana DBHCHT pada kehidupan masyarakat khususnya di Kabupaten Pasuruan.
DBHCHT adalah singkatan dari (Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau) dalam Peraturan menteri Keuangan nomor 222/PMK.07/2017 tetang penggunaan, pemantauan dan evaluasi DBHCHT. Penggunaan tersebut untuk 5 program sesuai UU nomer 39tahun 2017. Dalam PMK 222/pmk.07/2017 secara detail diatur penguunaan DBHCHT minimal 50% untuk bidang kesehatan, yang mndukung program jaminan kesehatan nasional (JKN)
Kabuten Pasuruan adalah salah satu penerima dana DBHCHT terbesar di Indonesia, maka salah satu kegunaan DBHCHT juga mengcover tunjakan jaminan social social seperti : BPJS, jadi tujakan BPJS yang ada di Kabupaten Pasuruan discover oleh dana DBHCHT.
Selain itu dana DBHCHT juga mendistribusikan bantuan peralatan-peralatan kepada instansi-instansi di Pemerintah Kabupaten Pasuruan diantaranya:
• Memperbaiki kualitas pagan
• Di bidang lingkungan social
• Di bidang kesehatan
DBHCHT mendistribusikan dananya seperti membangun gedungdi Rumah Sakit Bangil, membeli peralatan-peralatan kedokteran atau kesehatan, puskesmas di Pasuruan searang bagus-bagus itu juga bantuan dari DBHCHT, ambulance keliling, dan dokter, bidan yang ada di puskesmas keahliannya diupgrade agar lebih memiliki keahlian yang lebih baik dengan begitu fasilitas di tingkat pertama diperkuat sebelum beralih ke Rumah Sakit rujukan. Semua itu adalah salah satu distribusi dari dana DBHCHT.
• Di biang ketenagakerjaan
Pembinaan kepada keluarga yang kurang mempunyai keahlian seperti teknik, bengkel, las (untuk mengurangi tingkat pengangguran), penyediaan peningkatan pelayanan, job fair. Itu salah satu contoh pendistribusian dan dari DBHCHT.
• INFRASTRUKTUR
Merehap jalan, pasar, jembatan, pemeliharaan saluran air untuk memperbaiki kualita lingkungan, saluran irigasi, semua itu adalah hasil dari DBHCHT.
Maka dari itu sudah jelas banyak sekali manfaat dari dana DBHCHT, sebagian besar dinas yang ada di Kabupate Pasuruan dananya dar DBHCHT, dan diharapkan dana DBHCHT itu terserap secara keseluruhan agar bias lebih efisien dalam pengelolaan kehidupan bermasyarakat, maka dapat kita garis bawahi bahwa DBHCHT itu bersumber dari rakyat dan dikeluarkan hasilnya juga untuk kepentingan rakyat.
Writen by : Muhammad Ilham Akbar
Komentar
Posting Komentar